Thursday 13 June 2019

Cara Menyembunyikan Status Root pada Android [ MAGISK ]


Smartphone anda ter-Root..? tapi ingin membuka aplikasi sedangkan aplikasi tersebut tidak bisa dibuka pada devices yang sudah di Root, tenang saja. di sini akan saya kupas bagaimana cara mengatasinya.

Sebelumnya di ingat dulu ya bahwa ini hanya khusus bagi smartphone yang sudah di Root menggunakan Magisk , karena cara ini menggunakan module pada Magisk tersebut. 

Awalnya saya menggunakan fitur Magisk Hide yang sudah disediakan oleh Magisk nya itu sendiri tetapi masih saja tidak pengaruh, maka dari itu saya mencari cara lain dan ternyata ada module yang pas buat mengatasi masalah ini.

berikut Module yang harus kalian gunakan adalah MagiskHide Props Config

Tidak perlu saya kasih tahu cara install nya ya, karena saya yakin kalian sudah mengerti caranya :v .
Setelah saya menggunakan module ini saya benar² bisa membuka aplikasi yang tidak bisa jalan pada devices ter-Rooted...

Tested by
Xiaomi Mi A2
Cusrom [ Havoc ]
Magisk Terbaru

Kalau ada problem kalian bisa komen di bawah

Sekian artikel kali ini
Salam Keyboard Army (y)




NB = Post Original by Keyboard Army , kalau ada post lain yang sama dengan artikel ini berarti itu hasil copas semata (PLAGIAT)
TAMPILKAN IKLAN ANDA DISINI

0 komentar:

Post a Comment